Tata Cara Penanaman Pepaya & Kebutuhan Bahan-Bahan
- Pupuk dasar, berupa kompos padat 250 gram di tambah KCL padat 50 gram.
- Pembenah tanah 50 ml per pohon, campur dengan air 2 liter dan di berikan sebelum tanam bersamaan dengan pupuk dasar, biarkan selama 7 hari baru di tanam.
- Tanam bibit, sebelumnya celupkan dulu dengan fungisida organik dengan dosis 1 ml dan ZPT 5 ml untuk 1 liter air.
- Kocor setiap minggu selama 2 bin dengan 1 liter kompos cair, ditambah dengan 250 ml ZPT dengan 15 liter air, gunakan per pohon 500 ml (I tangki untuk 30 pohon).
- Semprot ZPT buah, fungisida organik, dan insektisida organik 2 minggu sekali, dengab dosis 250 ml per tangki.